Untuk pengguna Office 2007 yang kurang familiar menggunakan Office bawaan linux (LibreOffice / OpenOffice) bisa menginstal Office 2007 via Wine (Windows Emulator)
Berikut cara install Ms office 2007 pada ubuntu 15.10;
1. masuk Terminal (Ctrl+Alt+T)
2. Sebelum kita install Microsoft Officenya, kita install dulu wine. Ketikan perintah berikut
sudo add-apt-repository ppa:ubuntu-wine/ppa(NB:bgi yang belum ada wine..nya)
3. setelah selesai, ketikkan perintah di bawah ini.
sudo apt-get update4.kemuadia instal wine..nya
sudo apt-get install wineTunggu sampai semua proses selesai!
5. Kalau sudah selesai semua, klik
-start menu
-Applications
-Wine
- Configure Wine, klik Applications
Tab, lalu pilih Windows XP/win7 dibawah Windows Version lalu Apply.
6. Sekarang kita tinggal install Microsoft Office 2007 (imasterya harus ada dilaptop atau pc yang akan di install),
-klik kanan pada setup.exe
-klik Properties
- klik Permission
- lalu centang Allow executing file as program
- kemudian close.
7. Selanjutnya, jalankan setup.exe.
Sekarang coba dulu Microsoft Office 2007 yang sudah terinstal tadi. Kalau PowerPoint sama Excelnya tidak bisa di jalanin,
sekarang masuk ;
-start menu,
-Application,
-Wine, kemudian Configure Wine,
-kemudian pada tab Libraries di New override for library ketik riched20.dll dan klik Add. Sekarang klik file riched20.dll, klik edit,
dan Native (Windows),
-kemudian klik close.
Cara Menginstall Microsoft Office 2007 Pada Ubuntu 15.10~demikianlah carra menginstall MS Office 2007 pada ubuntu 15.10.
Sudah di test di Ubuntu 15.10 @ HP Pavilion g6 , lancar jaya.